Berita Utama
-
AIKMEL, 20 - Maret - 2024 - Pemerintah Desa Aikmel melalui program literasi Rumah Singgah yang dikemudikan oleh Perpustakaan Desa (Perpusdes) Aikmel telah menyodorkan sebuah program baru untuk para penggerak literasi dan penulis yang ada di wilayah Desa Aikmel. Program itu bertajuk "Buku Ketjil".
Program ini dibuka pendaftarannya mulai hari ini, 20 Maret 2024 untuk tingkat SMP/Sederajat, SMA/Sederajat, dan Umum (15 - 28). Kegiatan yang ditawarkan dalam program ini adalah penerbitan buku atau membukukan karya peserta yang telah terdaftar dalam program ...
Artikel Terkini
-
Air menjadi kebutuhan dasar untuk manusia. Permasalahan air di Desa Aikmel bisa dikatakan tidak ada hentinya sejak lama, namun demikian pemerintah Desa Aikmel berusaha sebisa mungkin memperbaiki semua permasalahan mengenai air yang sedang dialami selama ini, beberapa hari lalu pemerintah Desa Aikmel mengerahkan petugas-petugas untuk memperbaiki saluran air yang ada di desa aikmel tepatnya di kampung karya dan batu belek. ...
-
Dakwah merupakan kegiatan untuk menyeru, mengajak dan memanggil orang siapapun dan dimanapun berada untuk beriman dan taat kepada Allah SWT sesuai dengan aqidah dan syari’at Islam.
Program baru yang dilaksanakan oleh pemerintah Desa Aikmel yaitu Dakwah dengan tema Jum’at Bersinar. Kegiatan dakwah ini dilaksanakan setiap hari jum’at minggu pertama pada setiap bulan baru, dengan mengundang beberapa ustad dan di hadiri oleh pemerintah desa secara keseluruhan, kader, RT, anggota BPD, beberapa anggota lembaga ...
-
Koordinasi adalah penyatuan, integrasi, sinkronisasi upaya anggota kelompok sehingga memberikan kesatuan tindakan dalam mengejar tujuan bersama. Inilah kegiatan rutin yang dilakukan setiap hari senin pagi yaitu rapat kordinasi, di moderatori oleh Sekretaris Desa dan dibawakan oleh Kepala Desa Aikmel bapak Ir. Sunarno Sabirhan.
Peserta rapat yang hadir diantaranya kepala desa, sekretaris desa, kasi pemerintahan, dan semua kawil yang ada di desa aikmel. Bertempat di aula kantor desa aikmel ...
-
Kemarin, tepatnya pada hari Rabu, 22 Desember 2021 telah dilaksanakan Musyawarah Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) di Aula Kantor Desa Aikmel yang dibawakan langsung oleh Kepala Desa Aikmel bapak Ir. Sunarno Sabirhan, ketua BPD, Kasi Pemerintah kecamatan Aikmel, dan pendamping kecamatan sebagai moderator.
Adapun peserta musyawarah yang hadir pada hari itu yakni anggota BPD, anggota LPMD, perwakilan kader, perwakilan PKK, perwakilan disabilitas, perwakilan remaja, tokoh agama, tokoh masyarakat, kepala wilayah seDesa Aikmel dll.
Dalam ...
-
Pada hari Minggu, 18 Oktober 2020 lalu telah berlangsung kegiatan penyaluran Bantuan Sosial Tunai (BST) Tahap VII sebanyak 450 KPM. Kegiatan ini seperti sebelum-sebelumnya dilaksanakan di Aula Kantor Desa Aikmel oleh PT. POS Indonesia yang dimulai tepat pada pukul 08.00 hingga selesai pada siang harinya.
Untuk diketahui bersama bahwa, untuk penyaluran BST Tahap VII ini mengalami penurunan yang cukup signifikan yang dimana jika dibandingkan dengan tahap-tahap sebelumnya yang diantaranya disebabkan oleh peralihan dari penambahan jumlah KPM BPNT, ...
-
Kesehatan merupakan bagian penting dari kesejahteraan masyarakat. Kesehatan juga merupakan salah satu kebutuhan dasar manusia disamping sandang, pangan, dan papan. Kondisi kesehatan masyarkat Indonesia pada saat ini bisa di katakan dalam kondisi yang sudah semakin membaik, meskipun masih ada sebagian masyarakat yang hidup jauh dari pola hidup sehat. Usaha masyarakat yang terorganisir untuk meningkatkan sanitasi lingkungan, kontrol infeksi di masyarakat, pendidikan individu tentang kebersihan perorangan, pengorganisasian ...
-
Rabu, 07 Oktober 2020 pukul 14.00 WITA lalu telah dilaksanakan Bimbingan Teknis Pendataan dan Penyusunan Profil Desa Aikmel Tahun 2020. Acara ini dipandu langsung oleh Pjs. Kepala Desa Aikmel bersama dengan Kasi Pemerintahan Desa Aikmel.
Pendataan dan Penyusunan Profil Desa ini merupakan bentuk laporan tahunan yang sangat penting mengingat dari hasil pendataan dan penyusunan ini nanti bisa dilihat dan bisa diketahui bersama gambaran umum mengenai Desa Aikmel, bagaimana potensi desa, apa saja yang dimiliki oleh ...
-
Pagi tadi, senin 05 Oktober 2020 yang berlokasikan di Aula Kantor Desa Aikmel telah dilaksanakan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT DD) Tahap II Gelombang I sebanyak 120 KPM. Acara ini dimulai pada pukul 08-30 WITA dan selesai tepat pukul 11.00 WITA.
Sebelum acara penyaluran kepada 120 KPM berlangsung, sebelumnya dibuka terlebih dahulu oleh Bapak Pjs. Kepala Desa Aikmel, Sekdes, Kasi PMD Kecamatan dan Pendamping Desa.
Dalam sambutannya, Pjs. Kepala Desa Aikmel menjelaskan bahwa ...